Berita Kementerian Luar Negeri Terlengkap

Gabungan berita Kementerian Luar Negeri, kementerian dalam pemerintahan yang membidangi urusan luar negeri. Lembaga ini merupakan salah satu dari tiga kementerian (Kementerian Dalam Negeri dan Kementerian Pertahanan) yang disebutkan secara eksplisit dalam UUD 1945 tidak dapat diubah atau dibubarkan oleh presiden. Menteri luar negeri bersama menteri dalam negeri dan menteri pertahanan bertindak sebagai pelaksana tugas kepresidenan jika presiden dan wakil presiden mangkat, berhenti, diberhentikan, atau tidak dapat melakukan kewajiban dalam masa jabatannya secara bersamaan.

RI Minta Myanmar Selamatkan Pekerja Migran Korban TPPO
Pemerintah melalui Kementerian Luar Negeri, KBRI Yangon, dan KBRI Bangkok mendesak otoritas Myanmar mengambil langkah efektif.
Sah! Indonesia dan Sudan Selatan Miliki Hubungan Diplomatik
Indonesia dan Sudan Selatan resmi memiliki hubungan diplomatik. Hal ini ditandai dengan penandatanganan Komunike.
Tingkatkan Daya Beli Masyarakat, Wamendagri Minta Pemda Percepat Realisasi Anggaran
Wamendagri John Wempi Wetipo meminta pemerintah daerah (Pemda) mempercepat realisasi belanja untuk meningkatkan daya beli masyarakat.
Wamendagri Apresiasi Rencana Pembangunan Se-Sumatera yang Sinkron dengan RKP Tahun 2023
Wamendagri John Wempi Wetipo mengapresiasi rencana pembangunan Provinsi se-Sumatera yang sinkron dengan Rencana Kerja Pemerintah RKP tahun 2023.
Presiden Jokowi Instruksikan Kemlu dan Dubes Bantu Kepulangan Jenazah Eril
Presiden Jokowi instruksikan Kemlu dan Duta Besar RI untuk Swiss agar memberikan dukungan penuh terkait proses pemulangan jenazah Eril
KTT G20, Menlu Retno: Indonesia Berperan Strategis
Menlu RI Retno Marsudi mengatakan bahwa Presiden Joko Widodo telah mengikuti rangkaian kegiatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Roma.
Bahan Ajar ASEAN untuk Pendidikan Dasar dan Menengah
Hal itu disampaikan Menlu RI Retno Marsudi melalui keterangan tertulis usai peluncuran buku tersebut, secara virtual pada Rabu, 1 September 2021.
RI Siapkan Opsi Evakuasi WNI di Afghanistan
Indonesia, kata Faizasyah, terus memantau perkembangan yang terjadi dengan sangat cepat di Afghanistan.
Kemenlu Gelar Seminar Nasional Memerangi Perdagangan Merkuri Ilegal
Kemenlu menjaring masukan dan pandangan para pakar dan pemangku kepentingan terkait penanganan perdagangan merkuri illegal.
Wamenlu Dukung Program Sport and Tourism Kabupaten Bogor
Wamenlu Mahendra Siregar mengatakan dukung sepenuhnya program sport and tourism yang ditawarkan Pemerintah Kabupaten Bogor.
Plus Minus Indonesia Buka Hubungan Diplomasi dengan Israel
Indonesia pernah mendapat tawaran menggiurkan jika membuka diplomatik dengan Israel. Sebenarnya apa plus minusnya jalin diplomasi dengan Israel?
Kementerian Luar Negeri RI Soal Sidang Bom Bali di Amerika
Kemlu Indonesia mengetahui rencana melanjutkan pengadilan militer bagi tiga tersangka yang diduga terlibat pemboman di Indonesia, termasuk Hambali
Indonesia Tolak Diskriminatif Terkait Isu Kelapa Sawit
Kedubes RI Swedia menggelar webinar peluang bisnis minyak nabati. Menyambut positif kerja sama minyak nabati Uni Eropa-ASEAN.
Alasan Kemenlu Larang Masuk WNA Bukan Sejak 28 Desember
Pemerintah Indonesia mengumumkan penutupan pintu masuk sementara bagi seluruh warga negara asing (WNA) dari semua negara per 1 Januari 2021.
Indonesia Segera Reekspor 79 Kontainer Limbah Berbahaya
Indonesia segera melakukan reekspor 79 kontainer berisi bahan beracun berbahaya (B3) ke empat negara pengirim.
Klarifikasi Kemenlu Soal Kedubes Jerman Datangi Markas FPI
Kemenlu angkat bicara, mengenai telah terjadinya aktivitas kedutaan besar (Kedubes) Kedubes Jerman yang mendatangi Markas FPI.
Penjelasan Kemenlu Soal Indonesia Kerjasama dengan Israel
Terkait isu Indonesia membuka hubungan dengan Israel, Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) angkat suara.
Soal Penemuan Mayat di Mekah, Kepolisian Arab Amankan 2 WNI
Kepolisian Arab Saudi bergerak cepat dalam menindaklanjuti terkait kasus mayat dalam koper. Mayat tersebut ditemukan di kawasan Mina.
Menlu Retno Marsudi: Indonesia Tuan Rumah KTT G20 Tahun 2022
Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengatakan Indonesia akan memegang Presidensi atau menjadi tuan rumah KTT G20 tahun 2022 mendatang.
Indonesia Punya Peluang Ekspor Sepeda ke Swedia
Kedubes RI di Swedia menyelenggarakan virtual Business Forum. Besarnya pasar sepeda di swedia menjadi peluang ekspor sepeda Indonesia.
Kemlu: Perlindungan WNI di Luar Negeri Melonjak 3 Kali Lipat
Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menyebutkan, perlindungan WNI di luar negeri melonjak tiga kali lipat.
Load more ...