Himpunan berita kantor staf presiden, lembaga nonstruktural yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada presiden dan dipimpin oleh kepala staf kepresidenan. Sebelumnya bernama unit staf kepresidenan yang dibentuk berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 190 Tahun 2014 tentang Unit Kerja Kepresidenan. Dasar hukum pergantian nama tersebut tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 26 tahun 2015 tentang Kantor Staf Presiden yang disahkan Presiden pada 23 Februari 2015.