Berita Pemilu Terbaru

Pemilu merupakan sarana demokratis untuk memilih pemimpin di sebuah Negara. Pertama kali di Indonesia digelar pada tahun 1955 dengan sistem multi partai. Dalam sejarah perjalanan kemudian, beberapa kali Indonesia menggelar Pemilu secara demokratis hingga pada 2019 dengan Pemilu Serentak memilih Presiden dan Wakil Presiden, Anggota DPR RI, DPRD provinsi, kabupaten kota dan DPD. Tagar.id merangkum berbagai berita terkait pemilu sejak 1955 hingga Pemilu 2019.

Tunda Pemilu 2024, Begini Tanggapan MIPI Terkait Keputusan Pengadailan Negeri Jakarta Pusat
Majelis hakim Pegadilan Negeri Jakarta Pusat telah memutuskan perkara yang diajukan oleh Partai Rakyat Adil Makmur (Prima).
Partai Gelora Nilai Putusan PN Jakpus Tunda Pemilu Merusak Demokrasi
Partai Gelora memadang putusan Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat (Jakpus) untuk menunda Pemilu ebagai putusan yang keblinger dan sesat.
IPS Rilis Survei Tokoh yang Masuk Bursa Cawapres 2024, Inilah 3 Besarnya
ndonesia Polling Stations (IPS) baru-baru ini merilis hasil survei tokoh yang masuk bursa cawapres 2024. Inilah tiga besarnya.
Presiden Jokowi Tepis Kabar Beri Arahan Soal Sistem Pemilu
Presiden Jokowi juga dengan tegas menepis kabar bahwa ia telah memberikan arahan terkait sistem Pemilu tertentu
Andika Kangen Band Siap Mencalonkan Diri Sebagai Caleg DPR RI, Begini Katanya
Andika Kangen Band berniat untu mencalonkan diri menjadi anggota legislatif Dapil I DPR RI 2024 di Lampung dari Partai Demokrat.
Mahfud MD Tegaskan Isu Penundaan Pemilu 2024 Tak Bersumber dari Pemerintah
Menkopolhukam Mahfud MD menegaskan isu penundaan Pemilu 2024 atau perpanjangan masa jabatan presiden tidak bersumber dari Pemerintah.
3 Strategi Gaet Anak Muda Berpartisipasi Aktif di Pemilu
Gun Gun mengatakan ketiga strategi itu adalah isu yang menarik, pemanfaatan multiplatform komunikasi, dan pendekatan komunitas.
Wacana Pemilu Sistem Tertutup, Iskan Qolba Sebut Bisa Menjadi Indikator Kemunduran Demokrasi
Anggota Komisi VIII DPR RI Iskan Qolba Lubis menilai wacana pemilu tertutup sangat tidak demokratis dan merupakan kemunduran demokrasi.
Legislator Kritik Sistem Pemilu Proporsional Tertutup, Hambat Kompetisi Sesama Kader Partai
Anggota Komisi II DPR Yanuar Prihatin menilai sistem pemilu proporsional tertutup akan berpotensi menutup kompetisi antar sesama kader.
Wacana Pemilu Proporsional Tertutup, Dasco: Hanya Peringatan dari KPU Karena Ada Gugatan di MK
Sufmi Dasco Ahmad menilai pernyataan mengenai wacana sistem pemilu proporsional tertutup hanyalah peringatan dari KPU.
Indonesia Bisa Bertahan di Tengah Krisis Global, Anis Matta: Tidak Ada Tunda Pemilu 2024
Ketua Partai Gelora Anis Matta menilai ekonomi Indonesia relatif tangguh dan bisa bertahan di tengah krisis global saat ini. Simak ulasannya.
Anis Matta Berharap Pemilu 2024 Sesuai Jadwal, Tidak Ada Penundaan
Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI secara resmi telah menetapkan 17 partai politik (parpol) menjadi peserta Pemilu 2024.
Bawaslu dan KPU Disarankan Beri 'Kartu Merah' Soal Dugaan Curi Start Kampanye
Elemen Gerakan Tolak Pemilu Curang (GTPC) menggelar aksi di Gedung Badan Pengawas Pemilu Republik Indonesia (Bawaslu RI).
Presiden Jokowi Minta Semua Pihak untuk Menjaga Kekondusifan Situasi Politik
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan kepada semua pihak untuk menjaga situasi politik di tanah air agar tetap kondusif menjelang Pemilu.
Persaingan Ketat Jelang Pemilu Malaysia pada 19 November 2022
Di seluruh negeri, para kandidat dan partai-partai politik di Malaysia berkampanye untuk menarik perhatian calon pemilih
Masuki Tahun Politik, Presiden Minta Parpol Jaga Persaingan Secara Sehat
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) berpesan kepada seluruh partai politik (parpol) yang akan berkompetisi pada pemilihan umum tahun 2024.
Jokowi Ingatkan Parpol Hati-Hati Pilih Capres-Cawapres
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) kembali mengingatkan seluruh partai politik (parpol) agar berhati-hati dalam menentukan calon presiden.
NasDem Sebut Ada Variabel Kualitatif dalam Menentukan Cawapres untuk Anies
Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem, Willy Aditya mengatakan bahwa Anies Baswedan dan Partai Nasdem memiliki kriteria cawapres.
Hasil Hitung Cepat Tunjukkan Lula Kalahkan Bolsonaro dalam Pemilu Putaran Kedua Brasil
Firma jajak pendapat itu menyimpulkan hasil pemilu di negara terbesar di Amerika Latin itu setelah jumlah suara yang masuk mencapai 95 persen
Kandidat LGBTQ dalam Pemilu Paruh Waktu AS Pecahkan Rekor
Jumlah kandidat dari kelompok LGBTQ yang bertarung pada pada pemilu paruh waktu AS pada November 2022 mendatang pecahkan rekor
Boris Johnson Mundur dari Pemilu Partai Konservatif Inggris
Mantan PM Inggris, Boris Johnson, pada hari Minggu, 23 Oktober 2022, mundur dari kontes untuk menjadi pemimpin berikutnya di negara itu.
Load more ...