Berita Yerusalem Terlengkap

Rangkaian berita Yerusalem merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati. Pada 2011 Yerusalem memiliki populasi 801.000 penduduk terdiri dari 497.000 penganut agama Yahudi (62 persen), 281.000 (35 persen) penganut Islam, 14.000 (sekitar 2 persen) penganut Kristen, dan 9.000 (1 persen). Kedua negara yang mengklaim Yerusalem adalah ibu kota mereka adalah Israel dan Palestina. Karena Israel mempertahankan lembaga-lembaga pemerintahan utamanya di wilayah tersebut dan Palestina menganggap kota itu sebagai pusat kekuasaannya.

Konflik di Yerusalem Meluap Sampai Ke Jalur Gaza
Israel melancarkan serangan udara ke Jalur Gaza setelah mendapat tembakan roket dari Hamas pada Senin, 18 April 2022, malam
Amerika “Sangat Prihatin” Atas Bentrokan di Yerusalem
AS0 mengaku “sangat prihatin” setelah lebih dari 150 orang terluka dalam bentrokan antara pengunjuk rasa Palestina dengan polisi Israel
Warga dan Aktivis Palestina Protes Penggusuran Rumah di Yerusalem
Warga Palestina dan aktivis hak asasi manusia (HAM), 21 Januari 2022, menggelar aksi demonstrasi di kawasan Sheikh Jarrah, Yerusalem
Pembukaan Konsulat AS untuk Palestina di Yerusalem
Palestina, 7 November 2021, mengecam Israel yang menentang pembukaan kembali konsulat Amerika Serikat (AS) di Yerusalem
Rencana AS Buka Kembali Konsulat di Yerusalem
Sementara itu Washington memulihkan hubungan dengan Palestina dan berkomitmen untuk menciptakan solusi bagi kedua negara tersebut
Warga Palestina di Sheikh Jarrah di Yerusalem Timur Terancam Digusur
Mahkamah Agung Israel menawarkan status perlindungan bagi pengungsi Palestina yang terancam digusur di Yerusalem Timur
Barcelona Batalkan Rencana Laga Dengan Beitar Yerusalem
Asosiasi Sepak Bola Palestina memuji keputusan Barcelona untuk tidak bermain di Yerusalem, semula direncanakan melawan Beitar 4 Agustus 2021
Di Yerusalem Timur Warga Palestina Rayakan Gencatan Senjata
Warga Palestina di permukiman Beit Hanina di Yerusalem Timur, rayakan gencatan senjata antara Israel dan kelompok militan Hamas
Perempuan Israel di Yerusalem Unjuk Rasa Serukan Perdamaian
Sejumlah perempuan Israel protes di luar tembok Kota Tua Yerusalem sererukan upaya hidup berdampingan secara damai bagi orang Yahudi dan Arab
Konflik Yerusalem Kembali Terulang di Bulan Ramadan
Setiap malam di bulan Ramadan bentrokan terus terjadi di Yerusalem Timur antara polisi Israel dan warga Palestina
Memerangi Antiarab di Klub Sepak Bola Beitar Yerusalem
Kisah pengusaha, Moseh Hogeg, untuk memerangi kultur antiarab di klub sepak bola Beitar Yerusalem
PM Israel Bertemu Menlu AS dan Menlu Bahrain di Yerusalem
Menlu Bahrain terbang ke Israel yang disebut sebagai perjalanan bersejarah jadi isyarat hubungan kedua negara akan membaik
Jemaah Muslim Rayakan Maulid di Yerusalem
Di tengah-tengah pandemi dan ketegangan negara-negara Muslim dengan Prancis umat Islam merayakan Maulid Nabi di kota tua Yerusalem
Israel Bangun Jalan The American Road di Yerusalem
Israel akan membangun jalan utama bernama The American Road di Yerusalem di tengah rencana aneksasi Tepi Barat.
Di Masjid Al Aqsa di Yerusalem Tidak Ada Tarawih
Untuk cegah penularan Covid-19 Masjid Al Aqsa di Yerusalem tidak akan dibuka untuk pelaksanaan shalat tarawih pada bulan Ramadhan
Israel Izinkan Umat Kristiani Gaza Ke Yerusalem
Otoritas Israel mengizinkan umat Kristiani Gaza berkunjung ke Yerusalem terkait dengan hari raya Natal
Palestina Tak Melulu Berisi Perang
Palestina tak melulu perang. Di sana ada keindahan Yerusalem atau Al-Quds. Tujuan perjalanan terbaik setelah Mekkah dan Madinah.
Guru Besar UI Minta Pemerintah Desak PBB Terkait Larangan WNI Masuk Yerusalem
Indonesia diminta mendesak Sekjen PBB Antonio Guterres mengingatkan Israel bahwa Yerusalem di bawah kendali PBB.
Erdogan Temui Paus Soal Yerusalem
Pemimpin Turki dan kepala Gereja Katolik Roma tersebut secara bersama menentang keras kebijakan Presiden AS Donald Trump, dengan mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel.
Ketua MPR: Usut Penanggung Jawab Buku Yerusalem Ibu Kota Israel
"Jangan cuma ditarik tapi diusut dong. Pak Jokowi aja kesana kita apresiasi. Nggak kecolongan itu namanya, tapi itu kebablasan," tegasnya di Kompleks Parlemen, Jakarta
Gawat, FPI Ancam Hancurkan Kedubes dan Sweeping Warga Amerika
Front Pembela Islam DKI Jakarta bahkan mengancam akan menggelar sweeping pada warga negara Amerika Serikat yang ada di Indonesia.
Load more ...