Berita Kementerian Dalam Negeri Termodern

Himpunan berita Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia adalah kementerian yang membidangi urusan dalam negeri dan berada di bawah dan bertanggung jawab kepada presiden. Lembaga ini dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri). Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 11 Tahun 2015 tentang Kementerian Dalam Negeri memiliki tugas perumusan, penetapan, dan pelaksanaan kebijakan di bidang politik; koordinasi pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi; pengelolaan barang milik/kekayaan; pengawasan atas pelaksanaan tugas, dan lainnya.

Kemendgari Dorong Penguatan Koordinasi dalam Pengembangan Potensi Wilayah Provinsi Papua Tengah
Restuardy menjelaskan arti pentingnya pelaksanaan Musrenbang RKPD dalam penyusunan dokumen perencanaan tahunan daerah.
Kemendagri Komitmen Perkuat Ekonomi Daerah Lewat BPD
Kementerian Dalam Negeri berkomitmen memperkuat struktur keuangan dan mendukung pembangunan ekonomi daerah.
Direktorat Kewaspadaan Nasional dan Organisasi Kemasyarakatan Ditjen Politik dan PUM Raih Prestasi Tinggi Dalam Standar Pelayanan Publik
Kemendagri RI telah berhasil mempertahankan prestasi gemilangnya dalam Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2023.
Mendagri Siap Jika Pilkada Serentak 2024 Digelar September atau November
Mendagri Tito Karnavian mengatakan pemerintah siap jika Pilkada serentak 2024 digelar September ataupun November.
5 Strategi Velix Wanggai Bangun Papua Pegunungan
Pihaknya mengurai 5 strategi utama dalam pembangunan di Papua Pegunungan ketika evaluasi bersama Kemendagri.
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Dorong Pelaporan Cepat Guna Penanganan Situasi Pemilu di 38 Provinsi
Kemendagri RI melakukan pemantauan secara intensif terhadap kelancaran penyelenggaraan Pemilu baik di pusat maupun di daerah.
Persiapan Matang, Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Siap Mendukung Kelancaran Penyelenggaraan Pemilu 2024 di 38 Provinsi
Kemendagri lewat Ditjen politik dan PUM melakukan pemantauan secara intensif terhadap kelancaran penyelenggaraan Pemilu.
Jabatan Khofifah Indar Parawansa Berakhir! Gubernur Jawa Timur Akan Diisi Plh
Gubernur Jatim Khofifah mengaku telah mendapat kepastian dari Kemendagri terkait penggantinya setelah melepas masa jabatan.
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Salurkan Bantuan Pemerintah untuk Digitalisasi Layanan di Seluruh Indonesia
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Salurkan Bantuan Pemerintah Berupa Laptop untuk Digitalisasi Layanan dan Implementasi SPBE Badan Kesbanpol.
BNPP Gagas Lumbung Pangan Nasional Berbasis Sumber Daya Lokal di Perbatasan Negara
Mendagri Tito Karnavian terus mengupayakan pemerataan ekonomi di kawasan perbatasan negara. Simak ulasannya sebagai berikut ini.
Inovasi di Kawasan Perbatasan, BNPP dan ANRI Bangun Galeri Arsip di PLBN Skouw
BNPP bekerjasama dengan ANRI melakukan inovasi dengan membangun Galeri Arsip Perbatasan di dalam gedung Zona Inti PLBN Skouw Papua.
Mendagri Usul Pilkada Dipercepat Jadi September 2024, Ini Alasannya!
Mendagri Tito Karnavian menyampaikan usulan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Pilkada ke Komisi II DPR RI.
Gelar Webinar, Kemendagri Ajak Masyarakat Pahami Sistem Pemilu dari Perspektif Ilmu Pengetahuan
Ditjen Politik dan Polpum) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menggelar webinar mingguan serial dialog Pemilu 2024.
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Dorong Sinergitas Ormas Kepemudaan dalam Meningkatkan Partisipasi Politik
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri mendorong sinergitas Ormas Kepemudaan dalam meningkatkan partisipasi politik demi demokrasi yang sehat.
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Dorong Peningkatan Partisipasi Mahasiswa Melalui Forum Demokrasi
Mahasiswa memiliki pemikiran, cara pandang dan perspektif sendiri tentang politik yang tentu tidak bisa kita intervensi dengan cara konservatif
Tanamkan Nasionalisme dan Sikap Kebangsaan Generasi Muda Indonesia, Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Gelar Kemah Kebangsaan
Tugas pemerintah bersinergi bersama dengan seluruh lapisan untuk berusaha mengembangkan segenap potensi yang ada melalui pemberdayaan.
Sinergi Penanganan dan Pencegahan Tidak Pidana Perdagangan Orang
Kemendagri melakukan serangkaian sosialisasi tentang bahaya TPPO serta peningkatan koordinasi pencegahan dan penanganan TPPO.
Inisiasi Pelaksanaan RAN PE, Kemendagri Raih Penghargaan RAN PE Award 2023
Kemendagri mendapat penghargaan kategori inisiator pelaksanaan RAN PE untuk Kementerian/Lembaga dengan kriteria lembaga yang menginisiasi.
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Gelar Rakor, Tingkatkan Pemantauan dan Pengawasan Orang Asing di Daerah
Keberadaan orang asing di Indonesia harus memberikan manfaat kepada bangsa Indonesia, disisi lain potensi gangguan di bidang Ipoleksosbudhankam.
Ditjen Politik dan PUM Kemendagri Dorong Ormas Perempuan Dukung Suskses Pemilu 2024
Direktur Organisasi Kemasyarakatan (Ormas), Risandar Mahiwa dalam laporannya menyampaikan, perkembangan terkait dengan keterwakilan perempuan.
FPK Mitra Strategis Pemerintah Pusat dan Daerah Mensukseskan Pemilu 2024 yang Aman, Damai dan Harmonis
Dalam upaya mewujudkan peningkatan peran serta masyarakat dalam penyelenggaraan pembauran kebangsaan di daerah dan adanya FPK.
Load more ...