Berita Disneyland Terhangat

Deretan berita Disneyland, taman rekreasi Disney yang pertama didirikan. Resmi dibuka pada 17 Juli 1955. Disneyland menjadi salah satu tempat yang paling banyak dikunjungi di seluruh dunia. Ide untuk pembuatannya berawal dari Walt Disney dan kakaknya, Roy Disney. Ide yang mengawali Walt Disney adalah untuk membangun tempat dekat studionya di mana turis yang datang dapat mengambil foto dengan patung tokoh Disney favoritnya, lalu ide itu berkembang menjadi taman bermain kecil dengan kolam dan perahu yang dapat dikendarai. Tiga pengunjung pertama Disneyland dihadiahkan tiket masuk seumur hidup untuk seluruh Disneyland di seluruh dunia.

Disneyland Hong Kong Buka Atraksi Bertema Frozen Pertama di Dunia
Ribuan pengunjung yang bersemangat datang untuk mencoba wahana baru itu, beberapa dari mereka antre berjam-jam untuk memulai lebih awal
Lionel Messi Gagal Menyamarkan Dirinya di Disneyland Paris
Pemain PSG itu pergi jalan-jalan bersama istri dan anak-anaknya yang membuat para penggemarnya heboh
Pengunjung Terjebak di Disneyland Shanghai
Para wisatawan yang saat ini berada di dalam resor hanya dapat meninggalkan tempat itu setelah dites negatif Covid-19 di tempat
Hong Kong Kembali Buka Disneyland dan Museum
Otoritas Hong Kong, 21 April 2022, longgarkan aturan pembatasan terkait pandemi virus corona dengan buka kembali Disneyland dan museum-museum
Review Film Cruella Disainer Hebat Miliki Kepribadian Ganda
Film Cruella berhasil menggambarkan perkembangan sosok Cruella yang memiliki kepribadian ganda jahat dan baik tetapi memiliki hobi desainer.
Disneyland California Dibuka Kembali Untuk Umum
Taman hiburan Disneyland di California, AS, kembali dibuka untuk menyemangati pengunjung yang memakai telinga Minnie Mouse
Prancis Lockdown ke-2, Disneyland Paris Dibekukan Sementara
Disneyland Paris yang baru saja dibuka untuk umum juga terkena imbas kebijakan Prancis lockdown ke-2.
Disneyland Tokyo, Jepang Buka Wahana Atraksi Baru
Tokyo Disneyland telah membuka arena atraksi baru yang diadopsi dari film legendaris Beauty and The Best.
Imbas Covid-19, Disney Rugi Hingga Rp 43,6 Triliun
walt Disney Co mengalami kerugian fiskal kuartal ketiga 2020 sebesar US$ 3,5 miliar akibat imbas pandemi Covid-19.
Kasus Covid-19 Naik, Disneyland Hong Kong Tutup Lagi
Taman hiburan Disneyland Hong Kong kembali ditutup semenjak beroperasi pada Kamis, 18 Juni 2020 .
Masih Covid-19, Karyawan Protes Pembukaan Disneyland
Para karyawan Disneyland melakukan aksi protes karena keputusan perusahaan untuk membuka taman dinilai terlalu cepat.
Disneyland California Siap Menyapa Pengunjung
Disneyland dan Disney California Adventure Park siap menyapa kembali pengunjungnya di era New Normal dan akan dibuka bertahap mulai 17 Juli 2020.
Jelajahi Enam Disneyland yang Ada di Belahan Dunia
Disneyland memang sangat cocok sebagai tempat rekreasi keluarga. Berikut 6 Disneyland yang ada di Dunia.
Disneyland Shanghai Kembali Dibuka Senin 11 Mei 2020
Disneyland Shanghai secara resmi mulai buka kembali hari ini tepatnya Senin, 11 Mei 2020.
Load more ...