Rangkaian berita Presiden Joko Widodo, mantan Gubernur DKI yang kini Presiden RI masa jabatan 2019-2024. Pria Kelahiran Surakarta, 21 Juni 1961 memulai kariernya di salah satu BUMN, di PT Kertas Kraft Aceh. Pada usia 27 tahun, suami dari Ibu Negara Iriana ini mendirikan usaha sendiri dengan nama CV Rakabu. Selama tiga tahun menjalani bisnis dengan jatuh bangun, badan usaha yang didirikan tersebut bangkit lagi karena mendapat dana bantuan dari sang ibu. Perusahaan ini sukses dan menjadikan kakek dari Jan Ethes ini menjadi pengusaha ekspor mebel.
Mantan Ketua KPK menyoroti ketiadaan tindak lanjut KPK terkait dugaan korupsi yang melibatkan keluarga Presiden Joko Widodo, termasuk dugaan gratifikasi penggunaan jet pribadi oleh Kaesang Pangarep.