Berita Bandara Kualanamu Termutakhir

Deretan berita tentang Bandara Kualanamu adalah Bandar Udara Internasional yang melayani Kota Medan, Sumatera Utara. Lapangan terbang ini terletak di Kabupaten Deli Serdang, 23 kilometer arah timur dari pusat kota Medan. Bandara tersebut adalah bandar udara terbesar ketiga di Indonesia (setelah Soekarno–Hatta Jakarta dan Kertajati di Majalengka Jawa Barat. Lokasi bandara merupakan bekas areal perkebunan PT Perkebunan Nusantara II Tanjung Morawa yang berlokasi di Beringin, Deli Serdang, Sumatera Utara. Pembangunan bandara ini merupakan bagian dari Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI), untuk menggantikan Bandar Udara Internasional Polonia yang berusia lebih dari 85 tahun.

Bandara Internasional Kualanamu Terapkan Tes GeNose
Bandara Kualanamu Sumatera Utara akan menerapkan tes GeNose C19 bagi calon penumpang mulai Senin, 7 Juni 2021 untuk memberikan pelayanan terbaik.
Pecat Seluruh Direksi Kimia Farma Diagnostika, Begini Penjelasan Erick Thohir
Menteri BUMN Erick Thohir memecat seluruh direksi Kimia Farma Diagnostika sebagai tindak lanjut atas kasus penggunaan rapid test antigen bekas.
Diciduk Bawa Sabu di Kualanamu, 4 Pria Aceh Diancam Hukuman Mati
Bawa sabu, empat pria asal Aceh, ditangkap di Bandara Internasional Kualanamu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.
Bandara Kualanamu Perketat Prokes Jelang Natal dan Tahun Baru
Bandara Kualanamu Internasional Deli Serdang, Sumut, memperkirakan akan terjadi lonjakan penumpang pada libur Natal dan Tahun Baru.
Kiprah Angkasa Pura II dari Perum ke PT
PT Angkasa Pura II berawal dari Perusahaan Umum (Perum) dengan nama Perum Pelabuhan Udara Jakarta Cengkareng.
Mobil Batik Air di Bandara KNIA Bawa Sabu, Siapa Pemiliknya?
Satu unit mobil milik Batik Air di Bandara Kualanamu membawa narkotika jenis sabu. Polisi sedang memburu siapa pemiliknya.
Pria Medan Ditangkap Lantaran Bawa Sabu ke Bandara Kualanamu
Warga Medan, Sumatera Utara, diamankan petugas Bandara Kualanamu karena kedapatan membawa narkoba jenis sabu di mobilnya.
Dua Penumpang di Bandara Kualanamu Ditangkap Bawa Sabu 1 Kg
Dua orang calon penumpang di Bandara Kualanamu, Sumut, ditangkap karena membawa narkotika jenis sabu.
Calon Penumpang Lion Air Meninggal di Kualanamu
Seorang calon penumpang Lion Air tujuan Banjarmasin, meninggal dunia di Bandara Kualanamu. Korban warga Kota Medan.
Aturan Baru soal Rapid Test dan PCR di Kualanamu
Setiap penumpang pesawat di Bandara Kualanamu harus menunjukkan hasil rapid test dan PCR test yang berlaku 14 hari pada saat keberangkatan.
Protokol Baru Cegah Covid-19 di Bandara Kualanamu
Bandara Kualamu Deli Serdang, Sumut menambah sejumlah fasilitas untuk adaptasi menjelang penerapan new normal kepada penumpang.
Kesiapan Bandara Kualanamu Menghadapi New Normal
Bandara Internasional Kualanamu di Sumatera Utara, siap untuk penerapan pelayanan kepada penumpang dalam situasi new normal.
Di Tengah Pandemi, Room VIP akan Dibangun di KNIA
Di tengah pandemi Covid-19 Dinas Perhubungan Sumatera Utara akan membangun room VIP di Bandara Kualanamu.
Kualanamu Tetap Beroperasi untuk Penerbangan Khusus
Bandara Kualanamu tetap beroperasi pada 24 April hingga 1 Juni 2020. Namun, hanya melayani penerbangan kargo dan khusus.
Kereta Api Bandara Kualanamu Setop Sementara
Manajemen PT Railink memutuskan untuk menghentikan sementara operasional kereta api Bandara Kualanamu-Kota Medan.
2 WN Malaysia Ditangkap di KNIA Bawa 12 Ribu Masker
Membawa 12.000 lembar masker dua warga negara Malaysia ditangkap di Bandara Kualanamu.
Cegah Corona, Bandara Kualanamu Lakukan Disinfeksi
PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandar Udara Internasional Kualanamu, melakukan disinfeksi.
Pencegahan Penyebaran Corona di Bandara Kualanamu
PT Angkasa Pura II Bandara Internasional Kualanamu memastikan prosedur pencegahan penyebaran virus corona dijalankan sesuai ketentuan.
Kualanamu Tak Melayani Penerbangan Rute China
Bandara Kualanamu Internasional Airport tidak melayani penerbangan internasional rute Kota Wuhan, China.
Diprotes Nama Bandara Lombok dan Silangit Diganti
Warga Lombok di NTB dan warga Silangit di Sumut memprotes penggantian nama bandara di wilayah mereka, pemerintah tidak berpihak kepada masyarakat
Dirut PT KAI Puji Peron KA Bandara Solo Balapan
Dirut PT KAI, Edi Sukmoro, meresmikan peron KA Bandara di Stasiun Solo Balapan, Edi memuji konsep bangunan dan penataan ruang tunggu stasiun.
Load more ...