Berita Nigeria Teranyar

Gabungan berita Nigeria, negara di Afrika Barat yang memiliki Kota penting yakni Abuja, bekas ibu kota Lagos, Abeokuta, Ibadan, Port Harcourt dan Jos. Sistem pendidikan di Nigeria dimulai dari enam tahun sekolah dasar, tiga tahun sekolah menengah pertama, tiga tahun sekolah menengah, dan empat tahun perguruan tinggi untuk mendapatkan gelar sarjana. Objek wisata yang ada antara lain Lekki Conservation Centre, Tarkwa Bay Beach, Victoria Island, Nike Art Gallery, dan Nigerian National Museum.

7 Kepala Negara di Dunia yang Lahir Bulan Desember
Ulang tahun merupakan suatu perayaan yang berkesan untuk setiap orang begitu pula dengan kepala negara. Berikut kepala negara lahir Desember 2021.
Ditindas, Muslim Nigeria Mencari Keadilan
Ulama senior Syiah Nigeria, membahas situasi Muslim Syiah di Nigeria dan perjuangan mereka melawan penindasan dan tirani.
Pastor Katolik Bantu Muslim Bangun Masjid di Nigeria
Seorang pastor membangun jembatan antara warga Muslim dan Kristen dengan memimpin upaya pembangunan sebuah masjid di Nigeria
Prof Zubairi Kaitkan Lonjakan Covid dengan Ratu Kecantikan Nigeria
Dia menyebut sikap ratu kecantikan Nigeria Amanda Nnadi patut ditiru, yang menolak ajakan pesta rekannya.
Pelaku Bom Bunuh di Nigeria Seorang Wanita
Pedlaku bom bunuh diri menargetkan daedrah yang ramai di Kota Konduga di Negara Bagian Borno.
Penipuan Rapid Test Dimotori Napi Nigeria di Rutan Serang
Warga negara Nigeria, pelaku utama penipuan alat Rapid Test Covid-19 senilai Rp 276 miliar mengendalikan kejahatan dari balik Rutan.
Sekolah di Nigeria Diserang Ratusan Siswa Hilang
Polisi Nigeria mengatakan ratusan siswa di Nigeria, Afrika, hilang setelah sekelompok laki-laki bersenjata menyerang sebuah sekolah
Produk AC Buatan Indonesia Tembus Pasar Nigeria
Industri elektronik Indonesia mampu memperluas pangsa pasar ekspor ke negara nontradisional seperti Nigeria untuk produk pendingin ruangan (AC).
Kejutkan Nigeria, Madagaskar Juara Grup B
Madagaskar kembali membuat kejutan dengan mengalahkan tim unggulan Nigeria 2-0 di Piala Afrika, Senin 1 Juli 2019 dini hari WIB.
Kejutan dari Debutan Madagaskar di Piala Afrika
Madagaskar menjadi tim kejutan karena sukses mengalahkan Burundi 1-0 di Piala Afrika. Kemenangan ini membuka peluang ke 16-Besar.
Sudah Lolos 16 Besar, Nigeria Target Juara Grup
Nigeria yang sudah memastikan lolos ke-16 Besar Piala Afrika berharap bisa menyapu bersih semua pertandingan penyisihan grup.
Foto: Negara Ini Paling Banyak Menghasilkan Anak Kembar
Di antara 100 anak sekolah menengah yang berkumpul di waktu istirahat, bisa terlihat 9 pasang anak kembar.
Bom Bunuh Diri di Nigeria
Dua pengebom menyerang daerah Muna Garage di pinggiran kota Maiduguri, yang merupakan titik utama konflik dengan pemberontak Islamis, pada Rabu sore
Wartawan National Geographic Luka Ditikam Penyerang Bersenjata
Seorang penyerang yang membawa pisau telah melukai dua wartawan National Geographic asal Denmark di ibu kota Gabon.
Perang Lawan Boko Haram, Nigeria Kucurkan Dana Satu Miliar Dolar AS
Para gubernur negara bagian Nigeria setuju mengeluarkan dana sebesar 1 miliar dolar AS dari rekening cadangan devisa untuk perang lawan Boko Haram.
Siswi Korban Penculikan Boko Haram Kabur
Seorang anak perempuan Nigeria dari kelompok siswi "putri-putri Chibok" yang disekap kelompok pemberontak Boko Haram berhasil meloloskan diri.
Nigeria Sekolahkan Puluhan Siswi Korban Penculikan
Puluhan anak perempuan korban penculikan yang ditemukan tahun lalu akan kembali ke sekolah pada September.
Load more ...