Berita Depok Termutakhir

Kumpulan berita Depok yang membahas mengenai persoalan yang terjadi di salah satu kota di Provinsi Jawa Barat, yakni antara Jakarta dan Bogor. Depok merupakan kota kecamatan dalam wilayah Kabupaten Bogor, yang mendapat status kota administratif pada 1982. Sejak 20 April 1999, kota ini ditetapkan menjadi kotamadya yang terpisah dari Kabupaten Bogor. Kota yang terdiri dari 11 kecamatan dan 63 kelurahan ini merupakan satu dari 10 wilayah di Indonesia yang mendapatkan "Penghargaan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah".

Baznas Kota Depok Berhasil Kumpulkan Dana ZIZ Rp 4,4 M Selama Ramadan
Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Depok, Jawa Barat, mencatatkan capaian pendataan Zakat, Infak, Sedekah (ZIS) selama Ramadhan 1445 Hijriah.
7 Tempat Ngabuburit di Depok yang Seru dan Gratis
Ngabuburit dilakukan jelang waktu berbuka puasa dan biasanya diisi dengan berjalan-jalan di suatu tempat.
Profil Dokter Gamal, Calon Walikota Depok Lawan Kaesang
Nama Gamal Albinsaid mendadak menjadi perbincangan publik hal itu lantaran DPD PKS Kota Depok mengumumkan kandidat cawalkot Depok 2024.
Maju Jadi Walkot Depok, Gibran Rakabuming: Gak Suka Kaesang, Gak Usah Dipilih
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming mengatakan dengan tegas kalau masyarakat Depok tidak harus memilih Kaesang Pangarep apabila tak menyukainya.
Jokowi Beri Restu Kaesang Pangarep Maju Jadi Pilwakot Depok 2024
Presiden Jokowi memberikan tanggapannya terkait putranya, Kaesang Pangarep, yang siap mencalokan diri sebagai wali kota Depok.
Cerita Ayu Ting Ting yang Pernah Ditawari Jadi Wali Kota Depok
Penyanyi dangdut Ayu Ting Ting bercerita bahwa dirinya pernah mendapat tawaran untuk maju menjadi Wali Kota Depok.
Momen Presiden Jokowi Bagikan “THR” ke Pedagang Pasar di Depok
Selain mengecek harga sejumlah kebutuhan pokok, Kepala Negara juga memberikan bantuan kepada para pedagang yang ada pasar tersebut
Presiden Jokowi Kunjungi Pasar Tugu Depok Cek Harga Kebutuhan Pokok
Kepala Negara mengecek harga sejumlah kebutuhan pokok yang ada di pasar tersebut sepekan menjelang Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah
Presiden Jokowi Resmikan Hunian Milenial untuk Indonesia di Depok
Presiden Jokowi mengapresiasi keberadaan hunian yang mengusung konsep TOD atau kawasan yang terintegrasi dengan simpul transportasi umum
Mendag Zulhas Tinjau Harga Bahan Pokok di Pasar Cisalak Depok
Mendag Zulkifli Hasan meninjau harga bahan pokok di Pasar Cisalak Jalan Raya Bogor, Cimanggis Kota Depok, Jawa Barat.
5 Rekomendasi Tempat Makan Bakso yang Enak di Depok
Ada banyak kedai dan resto-resto yang kini berdiri dan menjamur di hampir setiap sudut jalan. Ini 5 rekomendasi tempat makan bakso yang enak.
Cegah Intoleransi, MPR: Pendidikan Harus Bersih dari Diskriminasi
Kejadian ini pun turut menjadi sorotan khusus dari Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim.
Hotman Paris Ungkap Kronologi Penimbunan Beras Bansos di Depok
Hotman Paris selaku kuasa hukum PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) membeberkan kronologi penimbunan beras bansos presiden di Depok.
Perkembangan Terbaru Kasus Kuburan Bansos di Depok, Polisi Bilang Begini
Kasus temuan kuburan bantuan sosial (bansos) di Depok, Jawa Barat, dihentikan aparat kepolisian karena tak ditemukan unsur pidana.
Legislator: Baim Wong Tak Punya Hak Patenkan 'Citayam Fashion Week', Itu Hak Publik Bukan Hasil Kreasi Sendiri
Citayam Fashion Week muncul dari sesuatu yang tidak diduga sehingga masyarakat akhirnya melabelkan ini.
Program Renovasi Perpustakaan SDN Depok II Octa Investama Berjangka
Setelah terlibat dalam program renovasi SDN Depok II di Kota Depok selama kuartal kedua tahun 2022, perusahaan pialang berjangka Indonesia.
PT KAI Tuntut Pemilik Mobil yang Kecelakaan di Perlintasan KRL Depok
PT KAI menyayangkan kecerobohan pengguna jalan yang tidak mendahulukan perjalanan kereta api.
Lebih Dekat dengan Sutera Sawangan, Primadona Baru, Perumahan Baru di Depok, Selangkah ke Jakarta!
Hari gini penduduk Jakarta sudah semakin padat sehingga banyak orang beralih ke Depok, Tangerang, maupun Bekasi untuk mencari tempat tinggal.
Sejarah Kota Depok yang Pernah jadi Negara dan Memiliki Presiden
Tak banyak yang tahu, dulu Depok pernah menjadi sebuah negara tersendiri yang dipimpin oleh presiden sebagai kepala negara sekaligus pemerintahan!
Pemkot Depok Larang Panti Pijat dan Sanggar Seni Buka Selama Puasa
Pemkot Depok, Jawa Barat melarang tempat-tempat hiburan seperti bar, diskotek, panti pijat hingga sanggar seni budaya tradisional untuk beroperasi.
Warga Depok Keluhkan Soal Toa Bangunkan Sahur, DKM Masjid Buka Suara
Seorang warga mengeluhkan pengeras suara (Toa) dari masjid di apartemen di Margonda, Depok, yang membangunkan sahur. Ini kata DKM Masjidnya.
Load more ...