Berita Mataram Terpopuler

Pembaruan berita Mataram, ibu kota dari Provinsi Nusa Tenggara Barat dengan mayoritas penduduk berasal dari suku Sasak dan Bali. Wilayah yang dikenal dengan sebutan Kota Seribu Masjid memiliki luas wilayah sekitar 61,30 kilometer persegi dan terbagi menjadi enam kecamatan (Ampenan, Cakranegara, Mataram, Pejanggik, Selaparang, dan Sekarbela). Lokasi wisata yang berpotensi di daerah ini adalah Museum NTB, Taman Mayura, Pura Meru, Taman Sangkareang, Mataram Mall, Taman Udayana, dan Islamic Center.

Sambut MotoGP, Dispar Mataram Siapkan Dua Festival UMKM
UMKM yang akan ikut dalam kegiatan tersebut diharapkan bisa menyajikan hasil kerajinannya berupa pernak pernik terkait MotoGP.
Kemenag Mataram Usulkan Bantuan Masker untuk Siswa Madrasah
Setiap madrasah memang sudah memiliki stok masker yang dibeli dengan menggunakan dana BOS.
Dipaksa Berhubungan Intim, Gadis Mataram Lapor Pacar Polisi
Kasus asusila sepasang kekasih yang sama-sama masih berusia 18 tahun di Mataram, dilaporkan ke polisi karena si gadis dipaksa berhubungan intim.
Dampingi Menag, Gubernur dan Pejabat NTB Bakal Tes Swab
Sebelum dinyatakan postif Covid-19 Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi sempat kunjungan kerja ke NTB.
Pedagang di Dompu NTB Babak Belur Dihajar 8 Pemuda
Karena ditegur, delapan pemuda di Taman Kodim 1624 Dompu NTB keroyok seorang pedagang hingga babak belur.
Ini Harapan Keluarga Kapal Hilang di Laut NTB
Sudah 13 hari ABK Kapal Tug Boat (TB) Immanuel WGSR III belum ditemukan. Ini harapan keluarga ABK kepada pemerintah.
Perempuan Muda Nekat Jualan Sabu di Mataram
Satu di antara 3 pengedar Narkoba di Mataram merupakan seorang perempuan yang masih muda.
Jual Kosmetik Ilegal, Perempuan Mataram Ditangkap
Sebanyak 66 jenis kosmetik yang diduga tanpa izin edar diamankan Satresnarkoba Polresta Mataram NTT.
Nyamar Jadi Wanita, RH Tipu 40 Pria di Mataram
Satreskrim Polresta Mataram menangkap seorang pria yang mengaku wanita dan menipu 40 pria. Begini modusnya.
Letusan Gunung Tambora yang Mengubah Wajah Dunia
Letusan Gunung Tambora mengubah pola musim di Eropa, biasanya Mei-Agustus panas tiba-tiba tidak panas sama sekali, tertutup awan bak guguran salju.
PUPR: Gedung Rektorat UIN Mataram Selesai Juni 2020
Dukung sarana pendidikan saat New Normal, Kementerian PUPR targetkan Pembangunan Gedung Rektorat UIN Mataram selesai akhir Juni 2020.
Pengoplos Bahan Makanan di Lombok Ditangkap Polisi
Gudang tepung terigu yang tidak memiliki izin edar di NTB digrebek Unit Tipider Satreskrim Polresta Mataram NTB.
Bule Rusia Viral Ngamen Dicari Imigrasi Mataram
Pasangan bule asal Rusia yang ngamen di Mataram kini dicari pihak imigrasi. Ini alasannya
Polisi Tangkap Pembobol Minimarket di Mataram
Tim Opsnal Satreskrim Polresta Mataram menangkap dua pelaku pembobol Alfamart. Begini modusnya.
Kapal Angkut Kapas Macet di Tanjung Menangis NTB
Kapal pengangkut kapas dan barang bekas mengalami mati mesin di sekitar perairan Tanjung Menangis Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB)
Kompak, TNI Polri di NTB Bagi Makanan ke Warga
TNI Polri di NTB patroli bersama membagikan masker dan makanan yang dimasak bersama ke warga yang terdampak Covid-19.
Judi Sabung Ayam di Mataram Dibubarkan Polisi
Sat Samapta Polres Mataram membubarkan paksa judi sabung ayam saat masa pandemi Corona di dua tempat berbeda di Mataram NTB>
Warga PDP Virus Corona di Mataram Meninggal
Pasien Dalam Pengawasan (PDP) Covid-19 di Mataram NTB meninggal dunia.
Cegah Corona Pasar di Mataram Disterilisasi
Satgas Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan virus Corona NTB melakukan penyemprotan di pasar tradisional cegah penyebaran virus corona.
Dua Pasien Positif Corona di NTB
Data pasien positif yang terkena virus Corona di Nusa Tenggara Barat (NTB) bertambah jadi dua orang.
Stok Pangan di NTB Masih Aman
Cadangan stok pangan yang tersedia di NTB dinilai cukup untuk bertahan hingga belasan bulan mendatang.
Load more ...