Berita Badan Pusat Statistik (BPS)

Rangkaian berita Badan Pusat Statistik (BPS), lembaga pemerintah nonkementerian yang bertanggung jawab langsung kepada presiden. Sebelumnya, badan ini merupakan biro pusat statistik yang dibentuk berdasarkan UU Nomor 6 Tahun 1960 tentang Sensus dan UU Nomor 7 Tahun 1960 tentang statistik. Berdasarkan UU Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik secara formal nama Biro Pusat Statistik diganti menjadi Badan Pusat Statistik.

BPS: Sektor Pertanian Serap Lapangan Kerja Tertinggi di Tahun 2022
Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Margo Yuwono: penyerapan tenaga kerja di sektor pertanian mengalami pertumbuhan positif pada tahun 2022 ini.
BPS: Kunjungan Wisma ke RI Turun Drastis Capai 61 Persen
Sementara penurunan terendah tercatat pada wisman yang datang dari wilayah Asia di luar ASEAN sebesar 43,16 persen.
NTP dan NTUP Januari 2022 Meningkat, Kesejahteraan Petani Naik Signifikan
Tercatat NTP naik 0,30 persen dan NTUP naik 0,12 persen dibandingkan bulan sebelumnya.
Triwulan Pertama 2020, Ekonomi Sulbar Tumbuh
Perekonomian Sulawesi Barat (Sulbar) triwulan pertama tahun 2020 mengalami peningkatan.
BPS: Harga Beras Stabil, Nilai Tukar Petani Meningkat
Nilai Tukar Petani adalah perbandingan indeks harga yang diterima petani terhadap indeks harga yang dibayar petani, baik untuk konsumsi maupun produksi dan penambahan barang modal.
Saat Prabowo Ngomong Tanpa Data, Kepala BPS Jabarkan Ini...
BPS menyebutkan, jumlah orang miskin di Indonesia sudah berada di posisi single digit. Karena turun 0,30% dibanding September. Pada Maret 2018 posisi persentase kemiskinan tercatat 9,82% lebih rendah dibanding sebelumnya 10,12%.
400 Ribu Rupiah Itu Batas Gizi Minimum Per Orang Tiap Bulan
400 ribu rupiah itu batas gizi minimum per orang tiap bulan. Rilis batas garis kemiskinan BPS menuai pro kontra.
Indonesia Mencatat Tingkat Kemiskinan Terendah Sepanjang Sejarah
Indonesia mencatat tingkat kemiskinan terendah sepanjang sejarah. “Persentase kemiskinan 9,82 persen ini paling rendah dibandingkan periode-periode terdahulu," kata Suhariyanto.
Benarkah Data Lagu #2019GantiPresiden? Ini Faktanya!
Lagu #2019GantiPresiden menjadi pro kontra di masyarakat. Lagu itu menggambarkan kondisi Indonesia yang terpuruk. Benarkah demikian?
Rupiah Jumat Sore Bergerak Menguat
Nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta, Jumat (2/6) sore, bergerak menguat 16 poin menjadi Rp13.290 per dolar AS.
Bawang Putih Harus Dibereskan
Harga bawang putih, yang rata-rata mengalami kenaikan pada periode Mei 2017, kata Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution, harus dikendalikan.
Load more ...