Video: Kloter Haji Pertama Makassar Tiba di Tanah Air

Sebanyak 450 jemaah haji dan lima petugas haji kloter pertama tiba di Makassar pada pukul 17.20 WITA
Sejumlah keluarga jemaah haji menuggu di asrama haji sudiang. (Tagar/Aan Febriansyah)

Maros – Sebanyak 450 jemaah haji dan lima petugas haji kelompok terbang (kloter) pertama Makassar tiba di Bandara Sultan Hasanudin Makassar pada Minggu 18 Agustus 2019, pukul 17.20 WITA.

Kloter pertama jemaah haji Makassar ini berangkat langsung dari Bandara King Abdul Aziz Jeddah, Arab Saudi. Sempat mengalami keterlambatan selama dua jam, dari jadwal tiba seharusnya pukul 15.25 WITA.






Berita terkait
Tiga Kloter Surabaya Tiba, Satu Jemaah Haji Tertunda
Surabaya - Tiga kelompok terbang (kloter) Debarkasi Surabaya telah tiba di Surabaya, Minggu 18 Agustus 2019. Satu jemaah tertunda kepulangannya.
Kedatangan Jemaah Haji Kloter Makassar Tertunda Dua Jam
Kelompok terbang (kloter) pertama Embarkasi Hasanuddin Makassar mengalami ketertundaan kedatangan kurang lebih dua jam dari jadwal yang semestinya.
PPIH Debarkasi Makassar Siap Sambut Jemaah Haji
Rapat persiapan pemulangan jemaah haji asal Makassar berlangsung di Aula Haji Kanwil Kemenag Provinsi Sulsel, Jumat 16 Agustus 2019.
0
Video Jokowi 'Menghadap' Megawati Sangat Tidak Elok Dipertontonkan
Tontonan video Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) yang sedang bertemu dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarno Putri, sangat tidak elok.