Kumpulan berita seputar masalah penegakan hukum yang sedang dijalankan lembaga Polri, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Kejaksaan Agung.
Di era reformasi, salah satu tuntutan masyarakat ke lembaga penegak hukum adalah mempercepat pemberantasan korupsi. Sebab, pelaku korupsi tak hanya kalangan pejabat negara yang terseret ke meja hijau. Oknum aparat penegak hukum pun banyak menjadi pelaku korupsi.
Selain itu, aparat penegak hukum didesak lebih tegas perang terhadap perdagangan Narkoba. Sebab bagi, jaringan sindikat internasional Narkoba, Indonesia sudah menjadi ladang bisnis barang haram yang menggiurkan.
Pengadilan Tinggi DKI Jakarta memperberat hukuman Budi Said dari 15 menjadi 16 tahun penjara dan memerintahkan penyerahan 1,136 ton emas atau uang senilai Rp 1 triliun sebagai ganti rugi negara.