Keganjilan Subsidi Gaji Keluaran BPJS Ketenagakerjaan

Dinilai ganjil, subsidi gaji Rp 600 ribu bagi pekerja berpenghasilan di bawah Rp 5 juta dan terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan. Apa yang ganjil?
Keganjilan BPJS Ketenagakerjaan. (Infografis: Tagar/Bagus Cahyo Kusumo)

Pemerintah melalui Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memberi sinyal akan kembali melanjutkan aliran subsidi gaji atau Bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada pekerja bergaji di bawah Rp 5 juta dan terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan. Namun, beberapa pihak menilai pemerintah seharusnya melakukan evaluasi subsidi tersebut, satu di antaranya pemerintah tidak pernah menyampaikan dari mana kalkulasi angka Rp 600 ribu diperoleh. Berikut beberapa keganjilan yang dipertanyakan.


Infografis: Keganjilan BPJS KetenagakerjaanKeganjilan BPJS Ketenagakerjaan. (Infografis: Tagar/Bagus Cahyo Kusumo)


Lihat infografis lain:


Berita terkait
Dugaan Korupsi & Rebutan Kursi Direksi BPJS Ketenagakerjaan
BPJS Watch menduga penyelidikan atas dugaan korupsi pada BPJS Ketenagakerjaan karena persaingan tidak sehat memperebutkan kursi direksi.
Dugaan Korupsi di BPJS Tenagakerja Mencapai Triliunan Rupiah
Fantastik, dugaan korupsi di BPJS Tenagakerjaan mencapai triliunan rupiah. Ini yang dilakukan Kejagung.
Alhamdulillah, Subsidi Gaji Termin II Rp 3,77 Triliun Cair
Kementerian Ketenagakerjaan kembali menyalurkan subsidi gaji termin kedua untuk 3.149.031 pekerja/buruh dengan anggaranb mencapai Rp 3,77 triliun.
0
Melihat Epiknya Momen Malam HUT DKI Jakarta Lewat Lensa Galaxy S22 Series 5G
Selain hadir ke kegiatan-kegiatan yang termasuk ke dalam agenda perayaan HUT DKI Jakarta, kamu juga bisa merayakannya dengan jalan-jalan.