Fakta-fakta Stunting Mengancam Masa Depan Indonesia

Stunting adalah kerdil yang terjadi pada anak karena rendah gizi dalam waktu lama. Berikut ini fakta-fakta stunting di Indonesia.
Ilustrasi - Anak-anak ditimbang berat badannya, diberi makanan sehat, untuk mencegah stunting. (Foto: Antara/Agung Rajasa)

Jakarta - Stunting atau kerdil terjadi pada anak karena rendahnya asupan gizi dalam waktu cukup lama, terutama dalam seribu hari pertama kehidupan (HPK). Pemerintah terus berupaya menurunkan angka stunting hingga 20 persen pada 2024 melalui berbagai program dan kegiatan pencegahan.

Berikut ini fakta-fakta stunting yang mengancam masa depan Indonesia.

StuntingFakta-fakta tentang stunting

Baca juga:

Berita terkait
0
LaNyalla Minta Pemerintah Serius Berantas Pungli
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, meminta pemerintah serius memberantas pungutan liar (pungli). Simak ulasannya berikut ini.