Berita Windows 10 Aktual

Gabungan berita Windows 10, sistem operasi komputer pribadi yang dikembangkan oleh Microsoft sebagai bagian dari keluarga sistem operasi Windows NT. Diperkenalkan pada 30 September 2014 dan dirilis pada 29 Juli 2015 serta pada November 2015, Threshold 2 dari Windows 10 (v10.0.10586) dirilis ke publik. Windows 10 bertujuan untuk mengatasi kekurangan dalam antarmuka pengguna dengan menambahkan mekanik tambahan yang dirancang untuk meningkatkan pengalaman pengguna. Windows 10 akan menjadi "platform yang paling komprehensif yang pernah ada" Microsoft".

Cara Screenshot di Komputer PC atau Laptop
Bagi pengguna komputer PC atau laptop berbasis Windows sering kali masih kesulitan, bingung atau tidak mengetahui cara melakukan screenshoot.
Microsoft Siap Luncurkan Windows 10X untuk Laptop Entry-Level
Microsoft dikabarkan telah menyelesaikan Windows 10X yang merupakan versi baru Windows 10 9 yang dirancang untuk dipasang di laptop entry-level.
5 Cara Mudah Mengatasi Windows 10 yang Lemot
Banyak pengguna yang mengeluhkan lemotnya akses pada Windows 10. Lantas, bagaimana cara mengatasi Windows 10 yang lemot? Berikut ulasannya.
Load more ...