Berita Ibnu Wahyudi Terkini

Kumpulan berita Ibnu Wahyudi, sastrawan Indonesia yang saat ini adalah dosen di Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia selain menjadi pengajar tamu di Jakarta International Korean School (tahun 2001-2010), Prasetiya Mulya Business School (sejak tahun 2005), Universitas Multimedia Nusantara (sejak tahun 2009), dan SIM University Singapura (sejak tahun 2011). Buku puisi pria kelahiran Ampel, Boyolali, Jawa Tengah, 24 Juni 1958 dengan Masih Bersama Musim masuk dalam 10 besar penghargaan Khatulistiwa Literary Award 2005.

Esai Ibnu Wahyudi: Meneroka Sapardi & Dinamika Bahasa dan Sastra Indonesia
Siang ini (31 Maret 2021), saya menerima dua buku berjudul Dinamika Bahasa dan Sastra Indonesia dan Meneroka Sapardi.
Esai Ibnu Wahyudi: Suntik
Jujur saja, saya takut disuntik. Bahkan dengan rumah sakit, saya pun "alergi".
Esai Ibnu Wahyudi: Hari Puisi Internasional 2021
Tanggal 21 Maret telah ditetapkan oleh Unesco pada tahun 1999 sebagai Hari Puisi Internasional.
Kumpulan Puisi Ibnu Wahyudi, Sastrawan dan Dosen FIB UI
Ibnu Wahyudi atau akrab disapa Mas Iben, merupakan sastrawan Indonesia kelahiran Boyolali, 24 Juni 1958.
Esai Ibnu Wahyudi: Tanam Paksa Kopi dalam Puisi
Sistem tanam paksa di Hindia Belanda diusulkan oleh Johannes van den Bosch dan diberlakukan pada tahun 1830.
Esai Ibnu Wahyudi: Klaim
Selain "klaim", tidak banyak kata asing bersuku kata satu yang diserap ke dalam bahasa Indonesia serupa aslinya dengan penyesuaian ejaan.
Esai Ibnu Wahyudi: Begal Payudara
Izinkan saya mengembalikan ingatan kepada pemahaman atas kata "begal" yang saya ketahui sejak tahun 1960-an.
Esai Ibnu Wahyudi: Selamat Jalan Ki Seno
Sewaktu kecil, aku punya beberapa wayang. Tidak terbuat dari kulit tetapi hanya dari karton.
Esai Ibnu Wahyudi: 515 Sinopsis Roman Panglipur Wuyung
Istilah "roman panglipur wuyung" mengacu kepada semacam novelet populer atau roman picisan dalam bahasa Jawa.
Esai Ibnu Wahyudi: Ron Do Bolong dan Janda Bolong
Tengah marak kabar yang bernada agak menistakan nalar waras. Apalagi kalau bukan ihwal tanaman hias yang populer disebut "janda bolong"?
Esai Ibnu Wahyudi: Hari Batik Nasional dan Pandemi
Sayang sekali tengah masanya bekerja dari rumah sehingga tidak dapat bergaya dengan busana batik baru.
Ibnu Wahyudi: "Dukana", Kecelakaan atau Licentia Poetica?
Kata "dukana" cukup banyak dipilih oleh pemuisi, seperti Sapardi Djoko Damono, Taufiq Ismail, hingga SN Mayasari H.
Esai Ibnu Wahyudi: Gara-gara Klepon
Gara-gara klepon, Ibnu Wahyudi terpaksa berkisah panjang dan lebar soal onde-onde.
Load more ...