Berita Terkait Tenggarong

Kelompok berita Tenggarong, kecamatan sekaligus ibu kota Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur yang terbagi dalam 12 kelurahan dan 2 desa dan memiliki luas wilayah sekitar 398,10 kilometer persegi dengan jumlah penduduk sebanyak 114.307 jiwa. Kawasan tersebut didirikan pada 28 September 1782. Awalnya kota ini bernama Tepian Pandan ketika Aji Imbut memindahkan ibu kota kerajaan dari Pemarangan. Objek wisata di tempat ini yakni Museum Mulawarman, Planetarium Jagat Raya, Puncak Bukit Biru Tenggarong, dan Waduk Panji Sukarame.

Jumpa Kopi, Kiat SMP di Tenggarong Jaga Semangat Baca
Jumpa Kopi adalah strategi untuk membuat koleksi buku di pojok baca ruang kelas SMPN 4 Tenggarong, Kutai Kartanegara terasa selalu baru.
Belimbur, Perang Mendebarkan Mengalahkan Segala Tabiat
Sesuatu yang unik yang paling ditunggu-tunggu wisatawan lokal dan mancanegara dari Festival Erau adalah acara penutupan. Apa yang paling ditunggu-tunggu itu?
Festival Erau Bikin Riuh Kota Raja
Tenggarong yang biasanya lengang berubah riuh. Hampir setiap sudut ibu kota Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur ini ada keramaian, siang dan malam.
Load more ...