Berita Try Sutrisno Terhangat

Di kalangan dunia militer, sosok Try Sutrisno terbilang sangat disegani. Pria kelahiran Surabaya, 15 November 1935 ini pernah menjabat wakil presiden di masa Presiden Soeharto berkuasa. Dia dibesarkan dari keluarga sederhana. Bapaknya pegawai sopir dinas ambulans, ibunya mengurus rumah tangga. Sekolahnya pernah putus karena keadaan keluarga yang miskin. Demi melangsungkan hidup, menjajakan koran pun akhirnya ia lakukan. Di usia 13 tahun, Sutrisno bergabung di Batalion Poncowati, ditugaskan sebagai kurir melawan tentara Belanda.

Siapa Orang Kaya yang Dimaksud Try Sutrisno?
Mantan Wakil Presiden Try Sutrisno memprihatinkan kondisi masyarakat sekarang ini, terutama orang-orang kaya yang susah diajak gotong-royong.
Try Sutrisno Beri Pesan Khusus ke Prabowo Subianto
Mantan Wakil Presiden Jenderal TNI (Purn) Try Sutrisno berpesan kepada Menteri Pertahanan Prabowo untuk menuntaskan persoalan radikalisme.
Megawati-Try Sutrisno Ucapkan Selamat pada Jokowi
Ketum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri mengucapkan selamat atas pencapaian Joko Widodo (Jokowi)-Ma'ruf Amin di Pilpres 2019.
Try Sutrisno: Jangan Marah Panglima Ditolak AS
"Bangsa yang besar jangan mudah tersinggung, jangan mudah marah, tapi harus punya harga diri, itu saja," tegas Try Sutrisno di Jakarta, Kamis (26/10).
Load more ...