Berita Terkait Ceker Ayam

Rangkaian berita ceker ayam yaitu bagian kaki ayam yang sering dikonsumsi dan ditemukan pada kuliner di daerah Asia, Eropa Timur, Afrika, Karibia, dan Amerika Latin. Hidangan ini dijumpai pada masakan Tionghoa, Indonesia, Korea, Thailand, Laos, Malaysia, Filipina, Vietnam, Jamaika, Trinidad dan Tobago, Rusia, Rumania, Afrika Selatan, Peru, dan Meksiko. Ceker ayam disukai karena teksturnya yang unik dan lembut, rasanya yang gurih serta mengandung protein dan banyak gelatin.

Tujuh Bagian Ayam yang Tidak Boleh Dikonsumsi
Ayam salah satu makanan favorit, hampir semua bagian tubuhnya bisa dikonsumsi. Nah, ada bahaya yang mengintai, apa saja?
Manfaat Ceker Ayam, Salah Satunya Bikin Kebal Tubuh
Ceker ayam biasanya menjadi menu dalam masakan, seperti sup, ayam kecap, semblak, dan makanan lainnya.
Load more ...