Lirik Lagu Laskar Cinta - Dewa

Lagu Laskar Cinta merupakan lagu fenomenal dari mega band Dewa dalam album ketujuh, Laskar Cinta. Album ini dirilis pada tahun 2004.
Laskar Cinta. (Foto: Tagar/Wallpaper Cave)

TAGAR.id, Jakarta - Lagu 'Laskar Cinta' merupakan lagu fenomenal dari mega band Dewa dalam album ketujuh, 'Laskar Cinta'. Album ini dirilis pada tahun 2004 di bawah label Aquarius Musikindo. Album ini menghasilkan beberapa singel terkenal seperti "Pangeran Cinta, "Satu" dan "Cinta Gila".


Wahai, jiwa jiwa yang tenang... berhati-hatilah dirimu... kepada...

Hati hati yang penuh... dengan... kebencian yang dalam


Karena, sesungguhnya iblis... ada dan bersemayam...

Di hati yang penuh... Dengan benci... di hati...

Yang penuh... Dengan prasangka


Laskar cinta... sebarkanlah benih-benih cinta...

Musnahkanlah virus-virus benci...

Virus yang bisa merusakkan jiwa...

Dan busukkan hati...

Laskar cinta... ajarkanlah ilmu tentang cinta...

Karena cinta adalah hakikat

Dan jalan yang terang bagi semua manusia


Jika... kebencian meracunimu..

Kepada... manusia lainnya...

Maka sesungguhnya iblis... sudah berkuasa atas dirimu

Maka... jangan pernah berharap... aku... akan mengasihi... menyayangi...

Manusia manusia... yang penuh benci... seperti kamu...


Laskar cinta..sebarkanlah benih-benih cinta...

Musnahkanlah virus-virus benci...

Virus yang bisa merusakkan jiwa...

Dan busukkan hati...

Laskar cinta... ajarkanlah ilmu tentang cinta...

Karena cinta adalah hakikat

Dan jalan yang terang bagi semua manusia []



Berita terkait
Lirik Lagu Tersenyumlah Sobat - Judika
Lagu Tersenyumlah Sobat merupakan lagu dari penyanyi kenamaan Judika. Lagu ini didedikasikan untuk tenaga kesehatan dalam melawan Covid-19.
Lirik Lagu Syair Kehidupan - Ahmad Albar
Lagu Syair Kehidupan merupakan proyek single dari Ahmad Albar, vokalis God Bless. Lagu ini dirilis pada 1980, bergenre pop.
Lirik Lagu Berharap Tak Berpisah - Reza Artamevia
Lagu Berharap Tak Berpisah merupakan lagu ciptaan Denny Chasmala yang dipopulerkan oleh Reza Artamevia. Lagu ini populer hingga saat ini.
0
Lirik Lagu Masih Ada - Dian Pramana Putra
Lagu Masih Ada merupakan lagu populer mendiang Dian Pramana Poetra merupakan seorang musikus asal Medan.