Festival Bulan Purnama

Festival Bulan Purnama adalah salah satu hari raya tradisional bagi warga Tionghoa yang biasa diperingati pada tanggal 15 bulan 8 menurut penanggalan imlek.
Festival Bulan Purnama. (Foto: Ant/Moch Asim).

Surabaya, (Tagar 4/10/2017) – Sejumlah warga Tionghoa menerbangkan lampion yang berisi doa dan harapan pada perayaan Festival Bulan Purnama di Klenteng Sanggar Agung, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (4/10).

Festival tersebut biasa digelar pada pertengahan musim gugur.

Festival Bulan Purnama adalah salah satu hari raya tradisional bagi warga Tionghoa yang biasa diperingati pada tanggal 15 bulan 8 menurut penanggalan imlek. (ant/yps)

Berita terkait
0
Tinjau Lapak Hewan Kurban, Pj Gubernur Banten: Hewan Kurban yang Dijual Dipastikan Sehat
Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar meninjau secara langsung lapak penjualan hewan kurban milik warga di Kawasan Puspiptek.