Dapur Menjadi Lebih Indah dengan 9 Desain Kitchen Set Minimalis Ini

Penyusunan dan tata letak khususnya pada dapur yang berukuran sempit jika orang lakukan dengan benar akan membuatnya indah.
Dapur Menjadi Lebih Indah dengan 9 Desain Kitchen Set Minimalis. (Foto: Tagar/Instagram/@kincirbali)

TAGAR.id, Jakarta - Di era modern seperti sekarang ini memperhatikan tampilan dapur memang sangat penting. Penyusunan dan tata letak khususnya pada dapur yang berukuran sempit jika orang lakukan dengan benar akan membuatnya indah. Semua ini bergantung pada desain kitchen set yang seseorang terapkan.

Inilah 9 Desain Kitchen Set Minimalis dengan Tata Letak yang Menarik

Sekarang ada banyak sekali model kitchen set yang bisa Anda terapkan di rumah. Tentunya ketika memilih model model tersebut harus menyesuaikan ukuran serta tampilan dapur. Untuk menciptakan dapur yang indah, berikut adalah 9 desain kitchen set minimalis dengan tata letak menarik.

1. Desain Kitchen Set Minimalis Nuansa Klasik

Apabila Anda termasuk orang sangat menyukai nuansa atau tema klasik maka desain satu ini jadi inspirasi terbaik. Model Kitchen set minimalis dengan nuansa klasik ini tentunya akan membuat dapur terlihat lebih elegan karena akan banyak menerapkan warna coklat tua untuk kabinetnya.

Sementara untuk desain dan ukurannya jelas akan menyesuaikan dengan tampilan jaman dulu. Banyak orang mengatakan jika desain ini sangat sederhana akan tetapi nilai estetiknya tetap tinggi. Ketika menerapkan desain ini maka sistem rak lebih terbuka di salah satu sisi misalnya area atasnya.

2. Desain Kitchen Set Minimalis dengan Tema Monokrom

Selanjutnya ada kitchen set dengan nuansa monokrom yang tampil sangat meyakinkan. Apabila Anda tidak suka dengan dekorasi dapur girly maka tema monokrom jadi pilihan terbaik karena akan banyak menggunakan warna warna tegas seperti abu abu, hitam, dan putih.

Untuk penerapan warna hitam kebanyak orang aplikasikan di kabinetnya. Sementara dua warna lainnya sering orang gunakan secara acak pada perabot lain sehingga nuansa monokromnya terlihat begitu jelas. 

Sama halnya dengan kitchen set yang diproduksi oleh salah satu produsen dapur custom di Bali yaitu Kincir Bali, varian desain ini banyak orang sukai.

3. Desain Kitchen Set Minimalis dengan Tema Kayu Natural

Selanjutnya ada tema kayu natural pada kitchen set yang sangat kental. Model ini masuk ke jenis klasik dan dapat menghasilkan tampilan menarik. Banyak orang menyukai desain ini karena dapat memadukan nuansa klasik dan modern secara bersamaan.

Pada umumnya kitchen set minimalis tipe ini terlihat sederhana akan tetapi kesan elegannya kental. Hal ini tidak lepas dari penggunaan warna kayu serta motif aslinya. Selain itu apabila Anda menerapkan tampilan dapur ini, maka kesan hangat akan benar benar terasa.

4. Desain Kitchen Set Minimalis dengan Tema Industrial

Desain menarik selanjutnya adalah tema industrial. Kitchen set dengan konsep ini cukup banyak peminat karena bisa memberikan kesan maskulin serta hangat secara bersamaan. Tema industrial sendiri akan mengkombinasikan material kayu dan juga besi sebagai porosnya.

Kedua bahan utama tersebut nantinya akan orang aplikasikan tambahan warna seperti hitam dan coklat. Pemilihan perabot terbuka seperti rak akan menjadikan desain kitchen set industrial terlihat lebih menantang. Sama seperti kitchen set Bali, desain industrial cukup kuat dari sisi nuansanya sehingga membuat orang lebih betah.

5. Desain Type On Side Kitchen Set Minimalis

Model kitchen set dengan konsep tipe one side ini menawarkan sebuah ide baru dan menampilkan dapur menjadi lebih luas. Sebenarnya pada desain ini kitchen set hanya tersedia di area bawah saja. Sementara di bagian atas terdapat rak rak dan ambalan gantung.

Pemilihan kitchen set seperti ini memang orang desain untuk kebutuhan dapur minimalis yang spacenya kecil. Apalagi jika Anda memiliki budget terbatas, desain type on side atau interior desain bali akan menjadi pilihan terbaik sehingga dapur tetap terlihat indah.

6. Kitchen Set Minimalis Berkabinet Kaca

Kabinet memang memainkan peran penting dalam mengelola dan menampilkan kitchen set sehingga cocok desain desainnya. Apabila Anda ingin menciptakan sebuah kitchen set dengan nuansa elegan dan mewah, desain kitchen set kabinet kaca jadi opsi terbaik.

Salah satu hal yang menarik dari desain satu ini tentu saja adalah material kacanya. Kehadiran material kaca membuat dapur menjadi lebih mewah dan indah. Dalam penerapannya desain kitchen set ini juga akan menambahkan material lain sebagai bahan kerangka seperti alumunium dan kayu.

7. Desain Kitchen Set Minimalis Serba Putih

Apabila Anda termasuk orang yang menyukai nuansa suci dan warna putih, kitchen set minimalis serba putih siap mewujudkannya. Tampilan dari desain satu ini memang sangat indah terutama bagi pecinta warna putih, ruangan dapur akan terlihat lebih luas sehingga enak ketika memandangnya.

Menariknya lagi kitchen set bali dengan tema serba putih ini akan membuat beberapa ruangan tampil lebih baik. Dominasi warna putih seolah membuat tampilan dapur sangatlah bersih. Tampilannya bisa semakin indah jika Anda memberikan sedikit nuansa warna seperti emas sehingga lebih berwarna.

8. Desain Kitchen Set Minimalis dengan Tema Scandinavian

Tema scandinavian juga beru beru ini sangat terkenal karena beberapa orang tertarik dengan nuansa baru. Desain kitchen set minimalis ala Eropa ini akan membuat dapur terlihat lebih mewah dan elegan karena memang penerapannya sangat kuat.

Ketika menerapkan kitchen set dengan tema scandinavian ini, warna putih dengan perpaduan krem dan coklat akan mendominasi. Kombinasi ketiga warna ini tentunya akan membuat dapur terlihat lebih indah dan hangat. Sama halnya dengan harga kitchen set bali, desain kitchen ini juga cukup terjangkau.

9. Desain Kitchen Set Bertemakan Pastel

Terakhir ada desain kitchen set dengan nuansa pastel yang membuat dapur semakin indah. Penerapan warna pastel memang sangat unik karena akan membuat tampilan dapur semakin lucu dan feminim. Untuk para ibu ibu tentu ini menjadi desain yang sangat menyegarkan apalagi jika penerapannya sempurna.

Model satu ini terdiri dari beberapa pilihan, biasanya orang menggunakan warna ungu muda, krem, merah muda dan kuning. Akan tetapi, apabila Anda kurang menyukai warna warna tersebut bisa memilih tone pastel seperti warna tosca. 

Biru telur asin juga sangat menarik untuk seseorang terapkan, untuk mendapat lebih banyak ide desain dapur anda bisa memeriksa hasil pekerjaan dari Kincir Bali di halaman Instagram mereka, salah satu tempat produksi kitchen set di bali.

Demikian informasi mengenai 9 desain kitchen set minimalis dengan tata letak menarik. Memperhatikan tampilan dapur di era modern sekarang ini merupakan sebuah kebangaan. Dengan menerapkan beberapa desain kitchen set tadi, dapur akan terlihat lebih indah dan juga menawan. []

Berita terkait
Ide Desain Rumah Kayu serta Kelebihan dan Kekurangannya
Dalam artikel ini, kita akan membahas ide desain rumah kayu serta kelebihan dan kekurangan dari memilih konstruksi kayu. Simak baik-baik.
Tips Desain Rumah Hemat Listrik dengan AC Alami
Beberapa tips ini membuat desain rumah yang hemat listrik dengan memanfaatkan AC alami dan mengurangi ketergantungan pada AC listrik konvensional.
Daftar Aplikasi Desain Rumah di Android yang Sering Digunakan
Rumah minimalis menjadi tren hunian yang banyak diminati oleh masyarakat masa kini. Oleh karena itu, berikut aplikasi desain rumah di Android.