Jakarta - Belakangan ini masyarakat dihebohkan dengan kabar tiga menteri di era pemerintahan Joko Widodo- Jusuf Kalla terseret kasus korupsi. Menanggapi hal tersebut Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, memastikan pemerintahan Jokowi akan tetap berjalan dengan optimis.
Ini videonya
Berita terkait