Berita Panic Buying Teranyar

Rangkaian beirta panic buying, tindakan membeli barang dalam jumlah besar untuk mengantisipasi suatu bencana, setelah bencana terjadi, atau untuk mengantisipasi kenaikan maupun penurunan harga. Pembelian panik merupakan bidang ilmu ekonomi yang menjelaskan tindakan-tindakan kolektif seperti tren, mode, penimbunan barang, dan penarikan dana besar-besaran. Hal ini dapat mengakibatkan kondisi kekurangan barang yang sesungguhnya tanpa memandang apakah risiko kekurangan itu sendiri memang nyata atau hanya dipersepsikan saja.