Pengamanan Ketat Sidang MK Sengketa Pilpres 2019

Sidang perdana sengketa Pemilihan Presiden (Pilpres) digelar di Mahkamah Konstitusi (MK) pada hari ini, Jumat 14 Mei 2019.
Pasukan Brimob menjaga sidang perdana sengketa Pilpres 2019 di depan Gedung Mahkamah Konstitusi di Jalan Medan Merdeka Barat pada Jumat 14 Mei 2019. (Foto: Tagar/Gemilang Isromi Nuari)

Jakarta - Sidang perdana sengketa Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 digelar di Mahkamah Konstitusi (MK) pada hari ini, Jumat 14 Mei 2019. Tampak personel TNI-Polri bersiaga. Jalan di sekitar gedung yang berlokasi di Jalan Medan Merdeka Barat telah ditutup. Pagar kawat berduri melintang di depan Gedung MK.

Berita terkait