Foto: Wisata Monumen Teuku Umar di Aceh Barat

Tugu Kupiah Meukeutop (Topi Kebesaran) Teuku Umar sering dijadikan sebagai tujuan wisata sejarah bagi para wisatawan baik dari dalam maupun dari luar daerah, di lokasi tersebut juga terdapat sejumlah informasi yang dapat mengedukasi para wisatawan tentang sejarah perjuangan pahlawan nasional yang berasal dari Aceh Barat ketika melawan penjajah kolonial belanda pada tahun 1889.

Suasana wisata edukasi sejarah Tugu Kupiah Teuku Umar di Pantai Batu Putih, Desa Suak Ujung Kalak, Kecamatan Johan Pahlawan, Kabupaten Aceh Barat, Aceh, Selasa 4 Agustus 2020. (Foto: Tagar/Vinda Eka Saputra)

Lihat Juga :
7
Foto: 7 Potret Yoch Yongsin, Aktor Asal Thailand yang Jadi Member Baru Trainee A, Boyband Big Hit Entertainment!
Pecinta film Thailand mungkin sudah tidak asing lagi dengan sosok Yorch Yongsin yang sering membintangi film dan drama Thailand. Kini, Yorch Yongsin mengepakkan sayapnya lebih lebar dengan menjadi anggota Boyband asal Big Hit Entertainment, Trainee A!
7
Foto: Tetap Tampil Menawan! Intip 7 Pesona Cassandra Lee Saat Liburan
Cassandra Lee merupakan aktris berdarah Inggris, Perancis, Irlandia, Jepang dan Jawa yang memilih untuk meniti karier sebagai pemain seni peran di Indonesia. Intip pesonanya saat liburan.
7
Foto: Jago Bernyanyi! Intip 7 Potret Ghea Indrawari yang Dikenal dengan Gayanya yang Korea Abis
Ghea Indrawari sangat menikmati langkah berkarier sebagai penyanyi profesional, sejumlah karya-karya yang dirilisnya banyak dicintai oleh penikmat musik.