Foto: Ponsel Kelas Menengah dengan Baterai Tahan Lama

Ponsel kelas menengah dengan baterai awet selalu menjadi incaran para pecinta gadget. Tagar telah merangkum ponsel dengan daya baterai besar.
Realme C1. (Foto: realme).

Jakarta - Strategi produsen ponsel untuk mendapatkan pasar cukup bervariasi, dari menaikan kualitas kamera, menambah RAM, hingga memperbesar daya baterai.

Kali ini, Tagar telah merangkum ponsel kelas menengah dengan daya baterai besar dan dapat memainkan game grafis ciamik.

1. ASUS Zenfone Max Pro M2

ASUS Zenfone Max Pro M2 merupakan HP kelas menengah yang menghadirkan beberapa peningkatan, terutama pada chipset Snapdragon 660. Zenfone Max Pro M2 ini di beri daya baterai yang besar yaitu 5.500 mAh. 

Harga: 2.700.000 - 3.500.000 Rupiah.

ASUS Zenfone Max Pro M2ASUS Zenfone Max Pro M2. (Foto: ASUS)

2. Xiaomi Mi Max 2

Smartphone berlayar 6.4 inci ini punya keistimewaan pada baterai besar 5300 mAh yang awet saat digunakan.

Harga: 3.600.000 Rupiah

Xiaomi Mi Max 2Xiaomi Mi Max 2. (Foto: xiaomi.com)


3. ASUS Zenfone Max Pro M1

Asus Zenfone Max Pro M1 dibekali dengan chipset Snapdragon 636 juga baterai berkapasitas besar hingga 5000 mAh.

Harga: 1.800.000 - 2.700.000 Rupiah.

ASUS Zenfone Max Pro M1ASUS Zenfone Max Pro M1. (Foto: ASUS)

4. Samsung M20

Samsung M20 ini diotaki Exynos 7885 dan berkapasitas daya besar 5000 mAh.

Harga: 2.200.000 Rupiah

Samsung M20Samsung M20. (Foto: samsung)

5. Realme C1

Realme C1 dibekali dengan chipset Qualcomm Snapdragon 450 yang memiliki performa hampir sebanding dengan Snapdragon 625.

Realme C1 mempunyai kapasitas besar yaitu 4230 mAh dan disertai RAM 2GB, ROM 32GB.

Harga: 1.500.000 Rupiah.

Realme C1Realme C1. (Foto: realme)

Berita terkait
Mengenal Sejarah Handphone Pertama di Dunia dan Perkembangannya
Handphone pertama kali ditemukan oleh Martin Cooper. Bagaimana perkembangannya?
Ponsel Android Ini Terdampak Serangan Siber Zero Day
Kerentanan berada dalam kode kernel sistem operasi Android dan dapat digunakan untuk membantu penyerang mendapatkan akses root ke perangkat.
Foto: Huawei 5T, Ponsel Cerdas dengan Empat Kamera
Huawei Nova 5T merupakan ponsel cerdas terbaru dari Huawei yang memiliki empat kamera yang dipatok dengan harga Rp 6.899.000.