Foto: Jokowi Pakai Kain Ulos di Samosir

Jokowi meninjau Kampung Adat Batu Persidangan untuk pengembangan wisata Danau Toba. Di sana dia mencoba kain tenun ulos khas Samosir.
Presiden Joko Widodo bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo mengunjungi kawasan kerajinan tenun ulos di Samosir, Sumut, Selasa (30/7/2019). (Foto: Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Jakarta -  Dalam kunjungan di Pulau Samosir, Rabu, 31 Juli 2019 Presiden Joko Widodo meninjau Kampung Adat Batu Persidangan. Kedatangan Jokowi untuk mengembangkan wisata kawasan Danau Toba yang akan dijadikan destinasi berkelas dunia.

Berita terkait