Angela Tanoesoedibjo dan 11 Wakil Menteri Jokowi

Angela putri Hary Tanoesoedibjo menjadi satu-satunya wanita wakil menteri Jokowi. Berikut figur 12 wakil menteri Kabinet Indonesia Maju 2019-2024.
Presiden Joko Widodo (keempat kiri) didampingi Wakil Presiden Ma\'ruf Amin (keempat kanan) berfoto bersama calon-calon wakil menteri Kabinet Indonesia Maju sebelum acara pelantikan di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (25/10/2019). (Foto: Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Jakarta - "Dua belas figur yang jadi wakil menteri saya perkenalkan kepada khalayak dan langsung dilantik hari ini. Mereka akan segera bekerja memberikan dukungan pada tugas-tugas menterinya. Selamat bekerja," ujar Presiden Jokowi di laman Facebook, Jumat, 25 Oktober 2019.

Berikut figur Angela Tanoesoedibjo dan 11 wakil menteri di Kabinet Indonesia Maju 2019-2024. Selengkapnya dalam infografis.

Wakil Menteri JokowiWakil Menteri Jokowi

Lihat infografis:

Berita terkait
Profil Angela Tanoesoedibjo Wakil Menteri Wishnutama
Profil Angela Tanoesoedibjo yang akan menjadi pembantu Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama. Putri Hary Tanoesoedibjo dilantik Jokowi.
Angela Tanoesoedibjo Menghadap Wishnutama, Ngapain?
Setelah dilantik menjadi wakil menteri, Angela Tanoesoedibjo mengaku akan langsung meluncur bertemu atasannya Menteri Wishnutama.
Daftar Usia Wakil Menteri, Angela Tanoesoedibjo Termuda
Usia Wakil Menteri termuda diketahui berumur 32 tahun sementara umur tertua 56 tahun.
0
Sejarah Ulang Tahun Jakarta yang Diperingati Setiap 22 Juni
Dalam sejarah Hari Ulang Tahun Jakarta 2022 jatuh pada Rabu, 22 Juni 2022. Tahun ini, Jakarta berusia 495 tahun. Simak sejarah singkatnya.