Video: MRT Dipastikan Beroperasi Secara Komersial Mulai 25 Maret

Meski sudah beroperasi, masyarakat yang ingin menggunakan MRT masih belum dikenakan biaya.
Penumpang berada di dalam kereta Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta fase I koridor Lebak Bulus - Bundaran HI saat diuji coba di Jakarta, Selasa (12/2/2019). Kepala Divisi Sekretaris PT MRT Jakarta Muhammad Kamaluddin mengatakan pihaknya berharap Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) untuk pembangunan MRT ke depan akan lebih meningkat terutama pada fase II. (Foto: Antara/Rivan Awal Lingga)

Jakarta, (Tagar 22/3/2019) - Kereta Moda Raya Rerpadu (MRT) Jakarta dijadwalkan beroperasi secara komersial mulai Senin (25/3). Walaupun sudah beroperasi, pengguna MRT tidak dikenakan biaya transportasi alias gratis. Simak selengkapnya dalam video berikut ini.

Lihat videonya di sini:


Berita terkait
0
Investasi Sosial di Aceh Besar, Kemensos Bentuk Kampung Siaga Bencana
Lahirnya Kampung Siaga Bencana (KSB) merupakan fondasi penanggulangan bencana berbasis masyarakat. Seperti yang selalu disampaikan Mensos.