Lagi, Prabowo Sapa Warga Lewat Sunroof Mobil

Capres Prabowo Subianto kembali menyapa warga lewat sunroof mobil.
Di atas sunroof mobil capres nomor urut 02 Prabowo Subianto menyapa para pendukungnya. (Foto : Tagar/Gemilang Isromi Nuari)

Bogor - Setelah mencoblos di Kabupaten Bogor, capres nomor urut 02 Prabowo Subianto langsung berjalan ke arah mobilnya sambil menyalami warga. Ia juga meladeni permintaan untuk swafoto. Lewat sunroof mobilnya, Prabowo juga menyapa sembari menunjukan jempol-telunjuk.

Berita terkait