Dengan balutan kaos merah, cukup banyak netizen yang berasumsi bahwa tangan yang tengah digenggamnya tersebut merupakan milik Natasha Wilona. Mengingat, Natasha yang juga diketahui tengah berlibur di Dubai. (Foto: Tagar/Instagram/@bramastavrl)
Kabar bahagia datang dari salah satu artis Indonesia, Vidi Aldiano yang baru saja melangsungkan acara lamaran dengan Sheila Dara dengan penuh raut kebahagiaan.