Lewat akun Instagram pribadinya, Rizky Billar mengungkapkan bahwa kelahiran anaknya merupakan situasi yang tak terduga mengingat sang bayi yang lahir secara prematur. (Foto: Tagar/Instagram/@rizkybillar)
Kabar bahagia datang dari salah satu artis Indonesia, Vidi Aldiano yang baru saja melangsungkan acara lamaran dengan Sheila Dara dengan penuh raut kebahagiaan.