Foto: Resmi Pensiun, Intip 7 Perjalanan Karier Sang Legenda MotoGP Valentino Rossi

Valentino Rossi (Petronas Yamaha SRT) mengakhiri 25 tahun karier balapnya di MotoGP Valencia 2021. Berikut pesonanya.

Mengiringi kepergiannya di ranah balap motor, Rossi mendapat banyak kejutan dari para fans dan rivalnya. Bahkan, pihak MotoGP ikut mengumpulkan 9 kuda besi yang pernah Rossi gunakan untuk merebut gelar juara. Selain itu, pihak SIrkuit Ricardo Tormo juga turut menghadirkan satu mural wajah berukuran raksasa sebagai bentuk penghormatannya kepada pembalap bernomor “46” ini. (Foto: Tagar/Instagram/@valeyellow46)

Lihat Juga :
7
Foto: Segera jadi Ibu, Intip 7 Pesona Nadine Chandrawinata yang Dipuji Semakin Cantik
Nadine Chandrawinata kini tengah menikmati masa-masa kehamilan pertamanya. Banyak yang menyebut kalau istri Dimas Anggara itu terlihat makin cantik.
7
Sukses Diusia Muda, 7 Potret Idgitaf Pemilik single Terpikat Senyummu dan Takut
Brigita Sriulina Beru Meliala yang lebih dikenal dengan nama panggung Idgitaf adalah penyanyi Tanah Air yang mulai dikenal publik dengan karya-karyanya.
7
Foto: Intip Pesona Yasmine Ow, Selebgram Asal Malaysia yang Dilamar Aditya Zoni
Nama Yasmine Ow saat ini tengah menjadi perbincangan hangat warganet, lantaran menjadi kekasih Aditya Zoni yang dikabarkan Aditya sudah melamar sang kekasih.