Foto: Film Perang yang Diambil dari Kisah Nyata

Berikut film bergenre aksi berdasarkan kisah nyata yang bisa kamu tonton saat berdiam diri di rumah.

Tae Guk Gi Brotherhood Of War adalah film mengharukan yang bercerita tentang perang antara Korea Selatan melawan Korea Utara. Secara garis besar, cerita Tae Guk Gi merupakan gambaran nyata dari situasi perang saudara yang terjadi di Korea dalam kurun waktu 1950-1953. Dalam kisah tersebut, dua kakak adik, Jin Tae (Jan Dong-gun) dan Jin Seok (Won Bin) terpaksa harus mengikuti perang melawan Korea Utara yang beraliran komunis. Singkat cerita, sang kakak mengira adiknya telah dibunuh oleh negaranya sendiri karena dituduh komunis, akhirnya membelot dan menjadi pemimpin pasukan elit Korea Utara dan melawan negaranya sendiri juga adik tercintanya. (Foto: Amazon)

Lihat Juga :
7
Foto: 7 Potret Susan Sameh yang Dikabarkan Dekat Dengan Atlet Bulu Tangkis
Susan Sameh santer dikabarkan sedang dekat dengan seorang atlet bulu tangkis, Fajar Alfian. Ia hanya tersenyum tersipu malu dan meminta doa saat menjawab pertanyaan awak media.
7
Foto: Intip Potret Liburan Shandy Aulia Bersama Sang Buah Hati di Luar Negeri
Shandy Aulia dan sang buah hati tengah berlibur di luar negeri. Hal ini terlihat dari postingan Shandy yang memarkan foto mereka berdua.
7
Foto: Intip 7 Potret Kebersamaan BCL dengan Putra Semata Wayang dari Olahraga Hingga Liburan Bareng
Semenjak ditinggal Ashraf Sinclair, BCL sering menghabiskan waktu bersama sang putra semata wayang bernama Noah, mulai dari olahraga dan liburan bareng sambil menikmati hidup mereka.