Foto: Ratusan Burung Dilindungi Dilepasliarkan di Banten

Pihak BKSDA (Balai Konservasi Sumber Daya Alam) Jawa Barat melalui Satuan Gugus Tugas Wilayah Serang mengamankan 1.812 ekor burung dilindungi seperti burung jalan suren, cucak ijo, dan murai batu, 680 ekor diantaranya dalam kondisi mati dari dua tersangka saat menyeberang dari Sumatera Rabu, 27 November 2019.

Kepala Seksi BKSDA (Balai Konservasi Sumberdaya Alam) Jawa Barat Wilayah Serang Andre Ginson (ketiga kanan) bersama staf membuka keranjang berisi ratusan burung dilindungi untuk dilepasliarkan kembali di Gunungsari, Serang, Banten, Kamis, 28 November 2019. (Foto: Antara/Asep Fathulrahman)

Lihat Juga :
7
Foto: Intip 7 Potret Madam Pang Manager Timnas Thailand yang Cantik dan Tajir
Madam Pang merupakan wanita kelahiran Bangkok, Thailand, 21 Maret 1966. Di Manager Timnas Thailand, wanita berusia 55 tahun ini merupakan politikus.
7
Foto: Bak Kembar Siam dengan Ayu Dewi, Intip 7 Potret Patricia Gouw Bikin Pangling
Patricia Gunawan atau akrab disapa Patricia Gouw merupakan model asal Indonesia yang memiliki gaya khas. Intip potretnya yang bikin pangling.
7
Foto : Sempat Beberkan Perlakuan Buruk Sang Kakak, Ini 7 Potret dari Aron Ashab
Aron Ashab mendadak viral di social media. Hal ini setelah dirinya membeberkan kelakuan kakak kandungnya yang dinilai kelewat batas.