bangkai pesawat Malaysia Airlines MH17 di Reijen, Belanda
Hakim Pengadilan Pidana Hendrik Steenhuis memeriksa bangkai pesawat Malaysia Airlines MH17 di Reijen, Belanda, sebagai bagian persidangan tuduhan pembunuhan terkaitnya penembakan pesawat itu, 26 Mei 2021. (Foto: voaindonesia.com/Piroschka van de Wouw/Reuters)