Sidang MK, Polisi Rekayasa Lalu Lintas

Polda Metro Jaya menyatakan jalan di sekitar Gedung MK ditutup dan dilakukan pengalihan arus mulai Seni, 17 Juni 2019 malam.
Rekayasa lalu lintas sidang MK. (Foto: Infografis/Regita Putri/Tagar)

Jakarta - Polda Metro Jaya menyatakan jalan di sekitar Gedung Mahkamah Konstitusi (MK), Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, ditutup dan dilakukan pengalihan arus mulai Senin, 17 Juni 2019 malam ini menjelang sidang MK, pada Selasa 18 Juni 2019.

Kasubdit Penegakan Hukum Ditlantas Polda Metro Jaya Kompol Muhammad Naseer saat dikonfirmasi di Jakarta, mengatakan meski penutupan dan pengalihan arus lalu lintas dimulai malam ini, pemberlakuannya akan disesuaikan dengan kondisi di lapangan.

"Rencana pengalihan dimulai pukul 22.00 WIB malam ini, tapi situasional menunggu perintah," ujar Kompol Naseer.

Sidang MKRekayasa lalu lintas sidang MK. (Foto: Infografis/Regita Putri/Tagar)

Baca juga:

Berita terkait
0
David Beckham Refleksikan Perjalanannya Jadi Pahlawan untuk Inggris
David Beckham juga punya tips untuk pesepakbola muda, mengajak mereka untuk menikmati momen sebelum berlalu