Jadwal Belajar dari Rumah TVRI Minggu 8 November 2020

Program Belajar dari Rumah di TVRI siap menemani siswa, guru, dan orangtua pada Minggu 8 November 2020.
Ilustrasi belajar di rumah bersama keluarga (Foto: Tagar/Kemendikbud)

Jakarta - Program Belajar dari Rumah di TVRI siap menemani siswa yang mencoba menghabiskan waktu di luar kegiatan sekolah pada Minggu 8 November 2020.

Tak hanya siswa, orangtua dan guru dapat menikmati Program Belajar dari Rumah di TVRI mulai dari fajar menyingsing.

Program Belajar dari Rumah di TVRI ini diiringi dengan edukasi berbentuk film anak, film remaja, hingga dongeng, sehingga siswa, guru, maupun orangtua yang menemani anaknya tak akan menjadi bosan.

Berikut jadwal Belajar dari Rumah di TVRI pada Minggu 8 November 2020:

08.00 - 08.30 WIB 

Kita Wayang Kita

08.30 - 09.00 WIB

Dapur Anak Eps 5  

09.00 - 10.00 WIB (Takshow)

Laut Masa depan Kita

10.00 - 11.00 WIB 

Podbox: Seni Rupa dan Kolaborasi

Program Belajar dari Rumah di TVRI juga disajikan pada saat akhir pekan. Materinya dikemas dengan santai, ringan, dan berbeda dari hari-hari sebelumnya yang memuat pembelajaran formal. Namun, dalam penayangannya, dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. 

Berita terkait
Bagaimana Rasanya Disambar Petir?
Bunyi petir yang bersautan di langit saat hujan lebat membuat bulu kuduk bergidik. Kadang membayangkan, bagaimana rasanya tersambar?
Jangan Kaget, Taman Terluas di Indonesia Ada di Bekasi
Taman terluas di Indonesia terdapat di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat.
Ekstrem Hingga Bersejarah, 3 Anak Tangga Ini Wisata Dunia
Tangga dahulu dianggap teknologi mutakhir, kini desainnya yang kuno dan strukturnya yang ekstrem menjadi wisata dunia
0
Video Jokowi 'Menghadap' Megawati Sangat Tidak Elok Dipertontonkan
Tontonan video Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) yang sedang bertemu dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarno Putri, sangat tidak elok.