Fakta-fakta Berkaitan Korupsi di Indonesia

Fakta-fakta berkaitan korupsi di Indonesia, termasuk indeks persepsi korupsi Indonesia, indeks perilaku anti-korupsi, dan sektor terkorup.
Seniman asal Aceh, Rasyidin Wig Maroe, menampilkan pertunjukan pantomim di hadapan siswa SD Negeri Mojosongo VI Solo, Jawa Tengah, Senin, 9 Desember 2019. Aksi memperingati Hari Antikorupsi Sedunia tersebut untuk mengedukasi siswa sekolah dasar agar menolak budaya korupsi. (Foto: Antara/Maulana Surya)

Jakarta - Indonesia terus bekerja keras memberantas dan mencegah korupsi. Namun, Indeks Persepsi Korupsi (IPK) yang dirilis Transparency International menunjukkan pergerakan peringkat Indonesia belum signifikan, demikian pula dengan Indeks Persepsi Anti Korupsi (IPAK). Berikut data lengkap dalam infografis.

KorupsiIndeks Persepsi Korupsi Indonesia

Lihat infografis lain:

Berita terkait
Jokowi Targetkan Murid dan Guru Tidak Korupsi
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menargetkan guru dan murid di sekolah, sadar sejak dini mengenai sikap antikorupsi.
Kantor Pajak Kulon Progo Ajak Warga Perangi Korupsi
Mengkampanyekan anti korupsi bisa dilakukan dengan cara apa saja. KPP Pratama Wates melakukannya dengan bagi-bagi souvenir di tempat keramaian.
Puan Maharani Sebut Tatap Muka Penyebab Korupsi
Ketua DPR RI Puan Maharani menjelaskan formula terbaru untuk menekan korupsi dengan mengurangi metode tatap muka, memanfaatkan teknologi digital.
0
Video Jokowi 'Menghadap' Megawati Sangat Tidak Elok Dipertontonkan
Tontonan video Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) yang sedang bertemu dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarno Putri, sangat tidak elok.